Tentang Kami

GIMB FoundationGIMB (Gerakan Indonesia Muda Berbisnis) adalah sebuah gerakan sociopreneur yang bertujuan menggerakkan perekonomian Indonesia melalui pengembangan kewirausahaan di kalangan generasi muda, menciptakan dan membina serta meberikan pendampingan bagi ribuan pengusaha muda Indonesia, menerapkan ‘bisnis berbasis knowledge’, memberikan support terhadap aspek-aspek pemasaran, pendanaan, dan pengembangan bisnis.

GIMB diinisiasi oleh tiga pengusaha muda yang tergabung dalam GIMB Foundation, yaitu Avip Firmansyah, Meriza Hendri, dan Agus Santoso. Program pembinaan dan pedampingan dilakukan melalui Training, Coaching, Mentoring, dan Consulting.

Sekretariat :

GIMB FOUNDATION | GIMB Entrepreneur School | Jl. PHH Mustofa No. 39 Komplek Grand Surapati Core Blok F 10 Lt. 2 Bandung | Phone : 081221569945 | www.gimbfoundation.org | www.gimbers.com | Follow @GIMBFoundation

3 Comments to Tentang Kami

  1. assalamualaikum.. saya Anwar mahasiswa univ al-ghifari bandung.. mau tanya.. cara gabung dengan GIMB ini bagaimana??? terimakasih .. mohon infonya ke yaungpunyakarya@yahoo.com

  2. Indra Audia says:

    Dear Ibu/Bapak ,

    Perkenalkan saya Indra Audia as Digital Entrepreuner dari Nurbaya Initiative.

    Nurbaya Initiative bekerjasama dengan Lembaga Pemerintahan ( Kominfo dan PT Pos ) berusaha membantu dalam mewujudkan UMKM Go Digital Indonesia,
    mengajak Ibu/Bapak untuk bergabung dalam program UMKM Go Digital yang kami kembangkan.

    Program ini tidak dipunggut biaya melainkan gratis, mulai dari persiapan Online Store, Website, Foto Produk hingga sampai ke penjualan akhir
    dari proses jual beli online selesai. Kami berkomitmen untuk mendukung segala aktivitas tersebut hingga terciptanya UMKM yang maju dan bisa bersaing dengan pasar international.

    Untuk informasi lebih lanjut bapak/ibu dapat melihat di http://www.nurbaya.com.

    Jika memungkinan untuk bertemu lebih lanjut bisa langsung berhubungan dengan saya Indra Audia 081215443612 atau dengan membalas email ini.

    Terima kasih banyak atas perhatiannya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Social Widgets powered by AB-WebLog.com.